Di Bogor Ada Warung Es Cendol yang Endul, Wajib Kamu Coba!

oleh
oleh
Berbagai menu es cendol dan batagor di Rumah Es Cendol, images sumber: Zulfa Azmi
banner 468x60

HAYUKABOGOR.COM – Di Bogor ada Kedai yang menjual khusus Es Cendol Khas Jawa Barat namanya ‘Rumah Cendol’.

Warung Cendol, images sumber: Itsain

Berada di Jl. Komp. Goodyear Blok J-26, Ciomas Rahayu, Kec. Ciomas, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16610. Buka Selasa – Minggu jam 10 pagi sampai 17:30 sore.

Berbagai menu es cendol dan batagor di Rumah Es Cendol, images sumber: Zulfa Azmi

Warung ini menjual berbagai minuman dan hidangan makanan juga mulai dari Berbagai Rasa Es Cendol original, Cendol Duren, dan Cendol Nangka. Disini juga menyediakan batagor sampai ada Mie ayam juga nih. Harga mulai dari 8 ribuan aja lho cukup murah bukan!

Menu mie ayam dan es cendol, images sumber: Syafri

Bagi pecinta Es Cendol yuk cobain dijamin bakalan nagih nih. Langsung datang aja ke warung ‘Rumah Cendol’ ya..

banner 336x280

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *